Konsultasi

Hukum Wudhu Di Kamar Mandi – Konsultasi Islami

Nama : JH-001 JHIDIN Angkatan 1 Pertanyaan: Assalamualaikum… Mau tanya Wudhu dalam kamar mandi hukumnya bagaimana? Wasalamualaikum. Jawaban: Para ulama memakruhkan mengucapkan dzikir kepada Alloh subhanahu wata’ala di kamar mandi atau di WC, sebagai bentuk mengagungkan nama Alloh subhanahu wata’ala, yang tidak selayaknya disebut di tempat semacam ini. Imam An-Nawawi rohimahulloh mengatakan: “Dimakruhkan berdzikir dan berbicara ketika buang hajat. Baik di dalam …

Read More »

Umur Umat Islam Tidak Sampai 1500 Tahun Hijriyah??

No. 2.133 Nama : FA-079 FAUZAN AMIR Angkatan 7 Pertanyaan: Admin mau nanya tentang hadits dari Rosululloh shollallohu’alaihi wasallam bahwa umat islam tidak akan sampai 1500 tahun hijriyah? Apa hadits ini shohih, lengkapnya gahapal cuma pernah denger ceramah. Syukron Jawab: Tidak ada hadits secara spesifik mengatakan bahwa umur umat islam 1500 tahun. Dan sebaiknya kita tidak masuk ke dalam perkiraan tersebut, akan tetapi …

Read More »

Apakah Taubatan Nashuha Itu?

No. 2.242 Nama : RS-170 Pertanyaan: Asalamu’alaikum admin. Ada hal yang mau saya tanyakan. “Taubatan nasuha itu yang seperti apa.?” Terimakasih, wasalam Jawab: PENGERTIAN TAUBAT NASHUHA Yang dimaksud dengan taubat nashuha, adalah kembalinya seorang hamba kepada Alloh subhnahanu wata’ala dari dosa yang pernah dilakukannya, baik sengaja ataupun karena ketidaktahuannya, dengan jujur, ikhlas, kuat dan didukung dengan ketaatan-ketaatan yang mengangkat seorang hamba …

Read More »

Apakah Agama Sebelum Islam Itu Agama Nasrani??

Nama: MF-125 Angkatan 8 Pertanyaan: Assalamu’alaikum akhi.. Koreksi sedikit, Bukannya agama sebelum islam itu nasrani dan juga ajaran tauhid. Mengapa tadi diatas disebutkan bahwa ajaran dari nabi adam ‘alaihissalam sampai Muhammad shollallohu’alaihi wasallam itu islam? Mohon dijawab. Jawab: Wa’alaykumussalam wa rohmatullohi wa barokatuh, Seluruh Nabi dan Rosul ‘alaihimussalam yang diutus oleh Alloh Ta’ala ke muka bumi hanya membawa ajaran Islam; Yakni ajaran …

Read More »

Hukum Orang Yang Menunda Ibadah Haji Setelah Mampu

No. 2.268 Nama : Ms-223 Muslim Angkatan 6 Pertanyaan: Ustadz ane mau nanya masalah rukun islam, klo misalkan ada orang yang sudah mampu untuk berangkat haji ke baitullah tapi dia gak cepet2 barangkat sampai dia meninggal, pertanyaanya apakah si orang ini berdosa? Atau gmna ya ustad..? Jawab: “Ya, dia berdosa dan harus dihajikan oleh anaknya yang pernah melaksanakan haji. Wallahualam.” …

Read More »

Apakah Orang Yang Ditetapkan Masuk Neraka Bisa Dirubah Untuk Masuk Surga?

Nama : JN-001 JUBES NASUHA Pertanyaan: Ustadz, saya mau tanya katanya takdir itu sudah ditetapkan rizki, amal,jodoh kalau begitu apakah orang yang ditetapkan masuk neraka bisa dirobah untuk masuk sorga. Jawaban: Bismillah, Alhamdulillah wa sholallohu ala nabiyyina Muhammad. Dari Ali bin Abi Thalib ia berkata, “Kami duduk bersama Nabi shollallohu ‘alaihi wa sallam & beliau sedang membawa tongkat sambil digores-goreskan …

Read More »

Adakah Anjuran Sholat Dhuha?

Nama : EI-026 EDIMUTSU Angkatan 5 Pertanyaan: Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh.. Bagaimana sih sunnah yang dianjurkan pada sholat dhuha? Saya pernah dengar kalo Rosululloh sholallohu’alaihi wasallam jarang melakukan sholat dhuha. Terimakasih. Jawab: Waalaikumsalam warohmatulloh wabarokatuh.. Alhamdulillah. Pertama, Sholat Dhuha merupakan sunnah mu’akkadah, terbukti telah dilakukan oleh Nabi shollallohu’alaihi wasallam, sebagaimana diriwayatkan Muslim, no. 1176. Dari hadits Aisyah rodhiallohu’anha, dia berkata, ( كَانَ …

Read More »

Bagaimana Ciri Bayi Yang Terkena Ain??

No. 1.705 Nama : EA-019 EVA ARYANTI Angkatan 1 Pertanyaan: Assalamu’alaikum, bagaimana gejala atau ciri seorang bayi yang terkena Ain dan bagaimana cara pengobatannya? Syukron Jazakalloh atas jawabannya. Jawab: Wa’alaikumsalam… Untuk mengenal penyakit ain, silahkan baca artikel berikut: Rosululloh shollallohu’alaihi wasallam bersabda, الْعَيْنُ حَقٌّ وَلَوْ كَانَ شَىْءٌ سَابَقَ الْقَدَرَ سَبَقَتْهُ الْعَيْنُ وَإِذَا اسْتُغْسِلْتُمْ فَاغْسِلُوا “’Ain itu benar adanya, andaikan ada …

Read More »

Bila Futur Melanda Diri

Bila Futur Melanda Diri Tanya: Assalamu’alaikum. Ust. Ana mau tanya. Ana selalu merasa hati ana rusak, kacau, kosong. Bagaimana caranya agar hati ana kembali menjadi hati yang bersih dan apakah kefuturan menyebabkan hati menjadi kacau? Syukron Dari: Hamba Alloh, 085925093XXX Jawab: Saudaraku yang dirahmati oleh Alloh. Bencana alam, gempa bumi, kematian, kehilangan harta, fitnah, masihlah sebuah ujian yang tak seberapa, …

Read More »

Bentuk-Bentuk Puasa Sunnah

Bentuk-Bentuk Puasa Sunnah- Pertanyaan: Ustadz, bentuk puasa apa saja yang disunnahkan oleh Rosululloh? Pada tanggal berapakah puasa muharam dilaksanakan? Bolehkan wanita haidh berdo’a dengan kalimat do’a yang terkandung dalam ayat al-Qur’an?” (Hamba Alloh di Bogor, 0251-71799 xxx) Jawaban: Sungguh, puasa merupakan ibadah yang mulia dan menebarkan pahala yang luar biasa. Setiap amal kebajikan seorang hamba akan dilipat gandakan menjadi sepuluh …

Read More »
slot
situs slot